Semua orang ingin merasakan pendidikan tinggi alias kuliah di universitas. Namun pada kenyataannya tidak semua orang bisa kuliah dengan alasan yang berbeda-beda, salah satunya karena mereka sudah bekerja dan tidak memiliki waktu luang untuk belajar dari pagi hingga malam.
Namun, hal ini sebenarnya tidak menjadi masalah, karena pekerja kantoran bisa mengikuti kursus di kelas karyawan. Perbedaan antara kuliah biasa dan kelas karyawan hanya pada waktunya. Jika kuliah biasanya penuh dari pagi hingga sore, tetapi kelas staf sebaliknya, proses kegiatan belajar mengajar hanya dimulai pada sore hari dan berakhir pada malam hari.
Hal ini tentunya bermanfaat bagi mereka yang bekerja namun tetap ingin mengenyam pendidikan universitas. Faktanya, banyak universitas sekarang menawarkan kursus publik dan swasta untuk pekerja. Oleh karena itu, kuliah khusus bagi karyawan memberikan kesempatan seluas-luasnya bagi mereka yang sudah bekerja namun ingin terus belajar.
Salah satu solusi yang bisa didapatkan adalah dengan mengikuti kelas karyawan yang diadakan oleh beberapa universitas. Kebanyakan sekarang perguruan tinggi atau universitas memang menyediakan kelas karyawan yang dikhususkan bagi mereka para pekerja yang ingin tetap melanjutkan pendidikan di jenjang yang lebih tinggi.
Ada banyak perguruan tinggi yang menyediakan kuliah kelas karyawan di Bandung dan beberapa kota besar lainnya. Salah satunya adalah Masoem University. Nah apa saja keuntungan mengikuti kelas karyawan bagi para pekerja? berikut kami jelaskan secara lengkap.
1. Bisa bekerja Sekaligus Kuliah
Bagi Anda para pekerja yang bekerja di Bandung dan Sumedang tidak perlu khawatir lagi jika ingin kuliah. karena saat ini tersedia kelas karyawan di Sumedang dan Bandung khusus bagi Anda yang ingin mengikuti program kelas karyawan di Masoem University. Dengan begitu selain Anda berkarya, tapi Anda juga bisa sekaligus kuliah untuk mengasah ilmu dan kemampuan Anda.
2. Lebih Eksklusif dengan Kurikulum Khusus
Dengan mengikuti kelas karyawan, pastinya tugas dan pembelajaran akan berbeda dengan kelas reguler. Di kelas karyawan, kegiatan belajar mengajar akan lebih efektif dan profesional. Di samping para mahasiswa kebanyakan mengikuti kuliah setelah selesai bekerja. Maka pada saat perkuliahan, kuliah kaan dipadukan dengan kurikulum yangt bisa diterapkan untuk mahasiswa pekerja yang ada di bandung dan Sumedang.
3. Memperbanyak Relasi dan Peluang Kerja
Selain bertujuan untuk menambah ilmu untuk kepentingan pekerjaan Anda, jika Anda mengikuti kelas karyawan di Masoem University maka secara tidak langsung kaan menambah relasi dan peluang kerja yang lebih besar. Karena teman kuliah saat berada di kelas karyawan bisa saja berasal dari instansi atau perusahaan yang sudah besar. Dengan begitu Anda akan lebih memiliki kesempatan besar untuk mempeluar circle pertemanan.
4. Melatih Manajemen waktu
Kuliah dan bekerja adalah salah satu hal yang sebenarnya sangat mudah untuk dijalankan secara bersamaan. Banyak orang yang mengatakan bahwa kuliah sambil bekerja akan menyita waktu. Sehingga ilmu dan perkuliahan yang diberikan tidak cepat menempel di otak kita. Semua itu bisa diatasi dengan mengatur manajemen waktu yang baik antara bekerja, kuliah, dan mengerjakan tugas kuliah maupun kantor. Jika waktu bisa dikelola dengan baik, bukan tidak mungkin Anda akan semakin lihai dalam mengatur waktu di berbagai bidang.
Nah, itulah sebagian besar manfaat yang bisa didapatkan jika Anda mengikuti kelas karyawan. Kuliah sambil bekerja itu adalah pilihan, akan tetapi pilihan itu harus Anda tentukan sebelum semuanya terlambat. Semoga artikel ini bermanfaat dan sampai jumpa di artikel berikutnya.
Jalan-Jalan 15 Jul 2018
Gili Lawa, Wisata Pulau Komodo dengan Padang Savana yang Mempesona
Bukan traveller sejati namanya kalau belum pernah main dan liburan ke Pulau Komodo. Objek wisata tersebut merupakan rumah asli dari para hewan purbakala khas
Kuliner no. 1 16 Okt 2018
Resep Camilan Unik dan Lezat, Satai Singkong Pelangi
Saat ini banyak aneka makanan baru unik nan lezat yang tentunya menggugah selera. Sayang sekali jika kita tidak pernah mencoba salah satunya, seperti yang
bisnis 28 Mei 2021
Manfaat Snack Box Untuk Berbagai Acara
Ketika berencana akan mengadakan acara kecil-kecilan seperti rapat, pengajian, arisan hingga event besar seperti seminar, maka konsumsi isian snack merupakan
Kesehatan 9 Jan 2019
Hindari Obat Kuat Pria Abal-Abal
AnehItu.com - Saat ini obat kuat pria ternyata tak hanya tersebar di apotek, tetapi juga banyak dijual secara ilegal di pinggir jalan. Sebagai konsumen cerdas
Ceritaku 7 Jul 2022
Atasi Kebocoran Kolam dengan PRO-X 207
Kebocoran pada kolam ikan dapat terjadi karena beberapa hal. Dan salah satu cara untuk mengatasi adanya kebocoran pada kolam ikan yakni dengan
Politik 12 Sep 2020
Politik Di Sumbar dan Sejarah Pendirian PKI Oleh Bachtaruddin Kakek Arteria Dahlan
Di saat wabah covid yang belum juga usai, kini ramai sekali diperbincangkan tentang Sumatera Barat yang beritanya semakin panas. Sebelumnya ada Ketua DPR RI